Gunakan Mobil Pic Up Guna Angkut Material Ke Lokasi TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala

    Gunakan Mobil Pic Up Guna Angkut Material Ke Lokasi TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala
    Anggota Satgas TMMD ke-113 Turunkan mAteriial sirtu dari Pick Up

    BARITO KUALA  –  Berbagai cara untuk mempermudah dan mempercepat pekerjaan dilakukan oleh Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD)  Ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala bersama warga, diantaranya dengan cara bergotong-royong di Desa Karang Mekar Kecamatan Mekarsari Kabupaten Barito Kuala. Minggu (22/05/2022)

    Hal itu terlihat saat Serda Siswanto dan beberapa anggota Satgas TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala lainnya sedang mengangkut batu dengan   mobil  pick up pada lokasi pembangunan pengerasan Jalan Yang Sudah berlangsung.

    Menurut anggota Satgas TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala Serda Siswanto menuturkan, lokasi sasaran fisik Pengerasan Jalan cukup sulit, sehingga alat angkut material sulit masuk sampai lokasi.

    “Dengan cara Menggunakan Mobil Pic Up  pekerjaan berat menjadi lebih simpel dan praktis, sehingga pekerjaan tersebut menjadi mudah dan cepat diselesaikan, ” Ini perjuangan kami demi NKRI, harus dilakukan dengan ikhlas dan sabar supaya nantinya hasil dan manfaat dari pembangunan  ini bisa dirasakan rakyat, ujarnya.(PENDIM 1005)

    Batola
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Pererat Hubungan, Satgas TMMD ke-113 Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Satgas TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan

    Ikuti Kami